Hari ini sekolah kita di kunjungi asesor dalam rangka visitasi untuk melakukan klarifikasi, verifikasi dan validasi data serta informasi yang telah disampaikan oleh sekolah melalui pengisian instrumen akreditasi......
Seminggu ini terasa sangat melelahkan. Mempersiapkan segala sesuatunya, mulai dari arsip dan data-data, kebersihan lingkungan sekolah, sarana dan prasarana...
Semoga saja target bisa terpenuhi.... Amien.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar